Harga Ban Japstyle

Harga Ban Japstyle

Harga ban Japstyle sedikit lebih mahal dibanding ban untuk motor biasa. Japstyle adalah sebuah model modifikasi motor pada bagian ban. Selain Japstyle, ada juga model modif Bradstyle yang tidak kalah keren.

Biasanya, ban motor yang di modifikasi memiliki ukuran yang lebih besar dan tapak yang lebar. Japstyle banyak digemari oleh pecinta modif sepeda motor terutama moge. Japstyle dan Bradstyle telah dikenal orang Indonesia sejak lama, namun baru marak setelah tahun 2000an.

Berbagai kota di Indonesia masing-masing memiliki komunitas yang menyukai motor modification. Ban japstyle ring 17 dan Bradstyle biasanya lebih mahal dibanding ban untuk sepeda motor biasa.

Selain itu, ban ini juga tidak dijual secara bebas di pasaran. Hanya toko-toko tertentu yang menyediakan stok barang untuk modifikasi Japstyle. Untuk mengetahui list harganya, anda bisa menyimak beberapa poin dibawah ini.

Harga Ban Japstyle

Harga Ban Japstyle Di Berbagai Kota

– Harga Ban Japstyle ring 17 Medan

Medan merupakan sebuah kota di Indonesia yang memiliki cukup banyak komunitas motor gede. Oleh karena itu, Medan bisa menjadi salah satu pasar penjualan ban bertapak besar.

Bagi pecinta motor, mereka tidak akan mempermasalahkan harga meskipun jumlah yang harus dibayar tinggi. Ban berukuran besar dirasa akan membuat pemakainya menjadi lebih gagah dan percaya diri ketika mengendarai kendaraannya.

Harga ban Japstyle ukuran 400 di daerah Medan lazim dijual dengan harga kisaran 1.5 juta hingga 2 jutaan.  Jika berminat untuk membelinya, anda bisa mengunjungi toko sparepart tertentu yang menjual perlengkapan modifikasi model Japstyle.

Ketika ban motor diubah menjadi lebih besar, maka velg nya pun harus diganti sesuai dengan ukuran ban. Velg untuk Japstyle harganya lebih variatif lagi yaitu kisaran 5 juta hingga 8 juta rupiah per unitnya.

 

– di Jogja

Selain Medan, Jogja juga merupakan kota yang memiliki banyak komunitas. Disana ada komunitas sepeda onthel hingga moge. Selain itu, Jogja juga merupakan kota yang cukup ramai dan memiliki potensi untuk menjadi pasar produk sparepart motor bergengsi.

Harga ban besar Jap Style sana lebih variatif dn banyak pilihan modelnya. Selain itu, banyak accessoris motor lain berkualitas tinggi dijual disana, salah satunya yaitu ban untuk Japstyle.

Harga ban untuk Japstyle di daerah Jogja beragam dan tergantung pada merek ban yang dijual. Perlu diketahui bahwa untuk menemukan ban Japstyle di Jogja cukup mudah karena disana sudah banyak toko yang menjual barang tersebut.

Harga jualnya kisaran 2 juta hingga 3 juta rupiah per unit untuk merek terkenal seperti Goodyear, Dunlop, dan sebagainya. Namun sebelum membeli, sebaiknya anda harus selektif memilih ban yang sesuai dengan kebutuhan.

 

– di Surabaya

Harga Ban Japstyle Swallow merupakan salah satu brand paling dicari oleh pecinta motor model Japstyle di daerah Surabaya. Salah satu kelebihan ban yang diproduksi oleh Swallow yaitu terletak pada kekuatan dan permukaan ban ketika beradu dengan jalan.

Ban ini bisa digunakan di segala medan dan cuaca. Saat hujan dan jalan aspal menjadi basah, ban keluaran Swallow tidak akan mudah selip karena memang dibuat agar menempel sempurna dengan jalan dalam kondisi apapun.

Untuk harga ban Swallow Japstyle dan Bradstyle biasanya dijual sepasang dengan velgnya. Tujuannya agar konsumen tidak perlu lagi mencari velg yang sesuai dengan ukuran ban yang di inginkan.

Satu pasang Ban Motor Japstyle depan dan belakang dijual dengan harga sekitar 7 hingga 10 juta rupiah. Harga yang mahal tersebut sebanding dengan kualitas dan standar keamanan yang tinggi dibanding ban merek lain.

 

Pilihan Ban Japstyle Berbagai Ukuran

Harga Ban Motor Japstyle Ring 18

Ban berukuran ring 18 merupakan ban yang memiliki permukaan tapak yang lebar. Ring 18 adalah ban yang biasa digunakan untuk memodifikasi ban dengan model Japstyle.

Motor yang memiliki ban sebesar ini lazimnya yaitu moge sekelas Harley Davidson. Ban ukuran ring 18 yang memiliki kualitas dan standar mutu yang tinggi untuk digunakan pada moge diproduksi oleh perusahaan Goodyear, Dunlop, Bridgestone, dan lainnya.

Selain itu, ban untuk moge ring 18 ini tidak dijual sembarangan. Hanya toko resmi yang memiliki izin saja yang boleh memperjual-belikan. Untuk mendapatkan produk accessoris motor untuk moge ini, anda perlu merogoh kocek sedikit lebih dalam.

Karena satu unit ban dan velgnya bisa dijual dengan harga diatas 10 juta. Kemudian, biaya perawatan body motor dan mesinnya juga tidak murah. Motor yang di board up menjadi Japstyle memerlukan perawatan khusus.

Nah, itulah harga Ban Motor Japstyle yang telah diulas untuk beberapa kota besar di Indonesia. Harga yang tertera pada poin-poin diatas bukanlah harga pasti melainkan hanya gambaran secara umum.

Jika anda ingin mengubah tampilan kendaraan anda menjadi model Japstyle, sebaiknya serahkan pada ahlinya. Jangan sekali-kali menyerahkan urusan kendaraan kepada orang amatir.

Sebenarnya ada banyak sekali merk ban japstyle atau jenis ban dengan gaya klasik. Nah, berikut ini adalah tabel dan tipenya yang kami rekomendasikan berdasarkan pengalaman kami.

Adapun ini bersumber dari situs jual beli ban japstyle yang ada di indonesia. Kami juga melengkapi dengan ban tracker, scrambler, atau ide modifikasi klasik maupun retro yang cocok dengan tipe ban jadul.

 

Daftar Harga Ban Japstyle, Scrambler, Tracker & Klasik

Tipe Ban & Merk Ban   Harga   Keterangan
Harga Ban Shinko E804/805 size 150/70-18 Rp2.360.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E804/805 size 150/70-17 Rp2.230.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E804/805 size 140/80-17 Rp2.162.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E705 size 150/70-17 Rp2.150.500 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E705 size 120/70-19 Rp2.066.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E705 size 140/80-17 Rp2.062.750 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E804/805 size 130/80-17 Rp2.036.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E270 WW Size 450X18 Rp1.960.000 Cocok Buat Japstyle
Shinko E270 size 300X21 Rp1.957.000 Cocok Buat Japstyle
Shinko E705 size 110/80-19 Rp1.952.900 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E705 size 130/80-17 Rp1.952.900 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko E804/805 size 110/80-19 Rp1.873.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Shinko SR241 size 350X19 Rp1.726.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Harga Ban Swallow SB 117 Tubeless ukuran 120/80-18 Rp440.000 Cocok Buat Klasik Tracker/Scrambler
Swallow SB 117 Tubeless ukuran 120/80-17 Rp375.000 Cocok Buat Klasik Tracker/Scrambler
Swallow SC-101 Tubeless ukuran 150/80-10. Rp360.000 Klasik Vespa Tracker
Swallow SB 117 Tubeless ukuran 100/80-18 Rp335.000 Cocok Buat Klasik Tracker/Scrambler
Swallow SB 117 Tubeless ukuran 90/90-21 Rp330.000 Cocok Buat Klasik Tracker/Scrambler
Swallow SB 117 Tubeless ukuran 100/80-17. Rp305.000 Cocok Buat Klasik Tracker/Scrambler
Swallow SC-101 Tubeless ukuran 130/90-10 Rp288.000 Klasik Vespa Tracker
Swallow S-223 Tubeless ukuran 130/90-10 Rp288.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow SC-101 Tubeless ukuran 130/60-13. Rp285.000 Klasik Vespa Tracker
Primax SK-68 400-17 Rp270.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Primax SK-25 Dual Trax 90/100-16 Tubeless Rp250.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Swallow SC-101 Tubeless ukuran 120/90-10 Rp245.000 Klasik Vespa Tracker
Swallow S-223 Tubeless ukuran 120/90-10 Rp245.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Primax SK-25 Dual Trax 70/100-19 Tubeless Rp210.000 Modifikasi aliran Tracker, Scrambler
Swallow S-216 ukuran 3.00-18 Rp193.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-201 ukuran 3.00-16 Rp165.000 Vespa/Matic Klasik
Swallow S-211 ukuran 3.00-16 Rp165.000 Vespa/Matic Klasik
Swallow S-223 Tubeless ukuran 100/80-10 Rp165.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-201 ukuran 2.75-18. Rp158.000 Cocok Buat Modifikasi Japstyle
Swallow S-202 ukuran 2.75-18 Rp158.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-216 ukuran 2.75-18 Rp158.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-216 ukuran 2.75-17 Rp155.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-229 ukuran 2.75-17 Rp155.000 Cocok Buat Japstyle
Swallow S-202 ukuran 3.00-18. Rp154.750 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-201 ukuran 3.00-17. Rp152.000 Cocok Buat Modifikasi Japstyle
Swallow S-202 ukuran 3.00-17. Rp152.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-216 ukuran 3.00-17 Rp152.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-201 ukuran 2.50-18. Rp125.000 Cocok Buat Modifikasi Japstyle
Swallow S-202 ukuran 2.50-18. Rp125.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-216 ukuran 2.50-18 Rp125.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-229 ukuran 2.50-18 Rp125.000 Cocok Buat Japstyle
Swallow S-207 ukuran 3.00-14 Rp121.000 Vespa/Matic Klasik
Swallow S-201 ukuran 2.50-17 Rp120.000 Cocok Buat Modifikasi Japstyle
Swallow S-205 ukuran 2.50-17 Rp120.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-216 ukuran 2.50-17 Rp120.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-219 ukuran 3.50-10 Rp118.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-232 ukuran 3.50-10 Rp118.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-207 ukuran 2.75-14 Rp115.000 Vespa/Matic Klasik
Swallow S-231 ukuran 3.00-10 Rp104.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-231 ukuran 3.50-10 Rp104.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-239 ukuran 3.00-10. Rp104.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-210 ukuran 2.25-15 Rp98.000 Vespa/Matic Klasik
Swallow S-201 ukuran 2.25-17 Rp97.000 Cocok Buat Modifikasi Japstyle
Swallow S-205 ukuran 2.25-17 Rp97.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-216 ukuran 2.25-17 Rp97.000 Cocok Buat Japstyle/Tracker
Swallow S-229 ukuran 2.25-17 Rp97.000 Cocok Buat Japstyle
Swallow S-231 ukuran 3.50-8 Rp90.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker
Swallow S-227 ukuran 3.00-8 Rp80.000 Vespa/Matic Klasik atau Tracker

Gambar Lain untuk Ban Japstyle

Harga Ban Japstyle Swallow
Ban Japstyle Swallow
Harga Ban Japstyle Classic
Ban Japstyle Classic

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *