Harga Antena Parabola Matrix

Harga Antena Parabola

Harga Antena Parabola Matrix sangat bervariasi tergantung merejnya. Antena parabola tentunya sudah tidak terdengar asing bagi masyarakat Indonesia, yang mana alat berkarakteristik khas lingkaran bulat yang besar digunakan untuk bisa menangkap sinyal televisi maupun radio dalam jarak yang cukup jauh.

Harga Antena Parabola
Harga Antena Parabola Mulai Dari IDR 94.000/Pcs

Pada hakikatnya antena parabola yang digunakan untuk medium  penyambung komunikasi radio, televisi dan data dapat menangkap frekuensi televisi dengan baik sehingga mampu mengeluarkan kualitas gambar serta suara yang bagus dibandingkan antena analog seperti UHF dan VHF.

Kini di Indonesia telah tersedia banyak merek atau brand antena parabola dengan berbagai model serta fitur yang ada di dalamnya. Oleh karena itu adalah  hal yang penting untuk anda untuk mengetahui varian antena parabola dengan kualitas terbaik yang dapat memenuhi kebutuhan

Menonton tv maupun mendengarkan radio anda. Bagi anda yang membutuhkan informasi ini dalam artikel ini akan menyajikan informasi lengkap terkait varian dan harga antenna parabola.

 

Uraian Informatif Antena Parabola Kualitas Terbaik

Pada hakikatnya antena parabola dapat dibedakan menjadi dua jenis yakni parabola digital yang gratis dan parabola dengan sistem iuran perbulan.Penasaran lebih lanjut terkait varian parabola berkualitas terbaik yang cocok untuk digunakan, simak ulasan lengkapnya pada informasi di bawah ini.

Produk Antena Parabola Merek Ninmedia

Produk parabola yang akan kita bahas pertama yakni parabola berukuran minimalis dari merek Ninmedia yang memiliki harga antena parabola mini yang terjangkau.

Didalamnya antena parabola ini memiliki karakteristik yang khas seperti dish mini berukuran 60 hingga 80 com serta pengaman antenna parabola berupa mur baut, Inb kuband dan bracket.

Selain itu antena parabola yang memiliki harga antena parabola Ninmedia yang terjangkau sekitar Rp. 600.000,- hingga Rp. 650.000,- memiliki fitur lain seperti kabel coaxial RG  6 berukuran 15 meter, receiver untuk mpeg 4, memiliki 46 channel tv baik lokal maupun internasional dan bebas biaya instalasi.

 

– Produk Parabola Merek Tanaka

Daftar Produk parabola selanjutnya datang dari seri parabola berukuran mini yakni merek Tanaka yang memiliki karakteristik pengaman Inb ku band + bracket yang disertai mur baut serta tiang dan memiliki penangkap gelombang frekuensi berupa dish berukuran mini 75 cm.

"Harga

Untuk memperkuat kapabilitas tangkapan gelombang frekuensi agar gambar dan suara menjadi jernih dengan mengunakan kabel coaxial RG 6 berukuran 15 meter dan receiver MMP Raja Ampat.

Biaya yang dikenakan untuk instalasi serta parabola setara denga harga antena parabola jaring frekuensi sekitar Rp. 700.000,- hingga harga antena parabola mini tanaka sekitar Rp. 800.000,- yang sudah termasuk 90 channel free to view.

 

– Produk Antena Parabola Merek Venus

Antena parabola bermerek Venus merupakan antena parabola tipe jaring frekuensi  yang biasanya harus ditempatkan di tempat yang tinggi untuk menangkap frekuensi secara kuat.

Parabola jaring ini memiliki tinggi 6-7 feet, LNB tipe C Band berjumlah dua buah, ring cover LNB dan tiang parabola.

Harga Produk Antena Parabola Merek Venus
Produk Antena Parabola Merek Venus

Selain itu antenna parabola dengan harga antena parabola venus seharga Rp. 850.000,- hingga harga antena parabola 8 feet Rp. 1.100.000,- memiliki fitur seperti receiver Mpeg2, Mpeg 4 dan HD serta kabel berukuran 15 meter yang dapat menayangkan lebih dari 50 channel lokal dan internasional.

 

– Produk dan Harga Antena Parabola Matrix

Antena parabola merek selanjutnya ialah merek antenna parabola yang cukup terkenal di Indonesia yakni matrix yang dikenal memiliki harga antena parabola Makassar dan tempat lainya di Indonesia yang murah serta terjangkau.

Harga Produk Antena Parabola Merek Matrix
Produk Antena Parabola Merek Matrix

Antena parabola ini meliputi fitur seperti penangkap gelombang berupa 1 unit disc parabola, penguat tangkapan frekuensi berupa 1 unit LNBF seri C Band dan 1 unit receiver serta kabel sepanjang 10 meter sebagai penyambung.

Anda bisa mendapatkan antenna parabola ini sekaligus dengan instalasinya di rumah anda dengan membayar Harga parabola matrix besar sekitar Rp. 1.000.000  per unitnya.

 

– Produk Antena Parabola Merek 2 Remote Manual

Produk parabola yang akan dibahas terakhir adalah merek 2 remote manual dengan karakteristik fitur 1 unit disc parabola, 1 unit LNBF C band, 1 unit receiver dan kabel pengerak berukuran 10 meter.  Tersedia lebih dari 210 channel televisi dan saluran radio baik lokal maupun internasional.

Parabola ini dijual dengan harga antena parabola sekitar Rp. 1.900.000,- per unitnya sudah termasuk garansi distributor.

Antena parabola yang memiliki pemancar melalui satelit dengan metode Free to Air merupakan inovasi teknologi terbaik  yang dapat menerima frekuensi radio maupun televisi secara jernih tanpa terhalang dengan topografi lingkungan sekitar dan bisa dibeli dengan harga antena parabola yang terjangkau.

Informasi terkait varian dan harga antena parabola kecil maupun  besar diatas merupakan rekomendasi antena parabola berkualitas terbaik yang dapat anda coba.

 

Daftar Harga Antena Parabola Matrix

Daftar Merek Antena Parabola Harga Antena Parabola
Parabola Ninmedia Lengkap Tanpa Receiver.  IDR    292.000.
Antena Parabola Solid Tanaka Lnb Kabel Rg6 Ninmedia 45cm.  IDR    180.000.
Paket Antena Parabola Tanaka 45cm Untuk 2 Satelite.  IDR    369.000.
Paket Antena Parabola Mini Lgsat 60 Cm.  IDR    179.000.
Paket Parabola Mini Venus Yaris Rekomendasi Ninmedia. IDR    350.000.
Antena Parabola Mini Indoor Outdoor.  IDR      94.000.
Sakura Dish 60cm.  IDR    320.000.
Dish Ku Set 45cm Kabel Lnb Matrix.  IDR    130.000.

 

Cara Pasang Antena Parabola Matrix

Berikut adalah langkah-langkah umum untuk memasang antena parabola Matrix:

  1. Tentukan lokasi terbaik untuk memasang antena parabola Matrix. Pastikan bahwa lokasi tersebut tidak terhalang oleh bangunan atau pohon yang dapat mengganggu sinyal.
  2. Siapkan peralatan dan bahan yang dibutuhkan, seperti antena parabola, LNB, kabel koaksial, dish mount, dan baut.
  3. Pasang dish mount pada lokasi yang telah ditentukan dan pastikan dipasang dengan kuat dan stabil.
  4. Pasang antena parabola pada dish mount dan kencangkan baut dengan kuat.
  5. Pasang LNB pada antena parabola dan pastikan kencang.
  6. Hubungkan kabel koaksial dari LNB ke receiver Matrix.
  7. Nyalakan receiver Matrix dan atur konfigurasi antena parabola. Gunakan menu pencarian satelit untuk menemukan satelit yang diinginkan.
  8. Setelah ditemukan, atur sudut dan arah antena parabola hingga sinyal optimal.
  9. Pastikan kabel koaksial terhubung dengan kuat pada receiver Matrix dan antena parabola.
  10. Setelah semua konfigurasi selesai, uji sinyal dengan membuka beberapa saluran televisi.

Perlu diingat bahwa proses pemasangan antena parabola Matrix mungkin dapat berbeda tergantung pada jenis antena dan receiver yang digunakan. Pastikan untuk membaca petunjuk penggunaan yang disediakan oleh produsen dan sebaiknya meminta bantuan dari tenaga ahli jika diperlukan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *