Harga Gula Pasir 1 kg

gambar gula pasir

Harga Gula Pasir 1 kg saat ini cukup stabil. Semua orang pasti mengkonsumsi gula setiap harinya, baik melalui makanan pokok maupun melalui camilan. Gula merupakan salah satu bahan dalam makanan dan minuman, dimana gula ini memberikan tambahan rasa manis yang gurih. Biasanya gula terbuat dari sari-sari tumbuhan seperti kelapa, nira, aren, dan tebu.

Harga Gula 1kg
Harga Gula 1kg Mulai Dari 1/Kg

Rasanya yang manis menyimpan banyak sekali manfaat bagi tubuh seperti dapat meredakan nyeri haid, menghaluskan kulit wajah dan bibir, meningkatkan energi dengan cepat, meredakan stres, meningkatkan tekanan darah, meningkatkan fungsi otak, dan dapat digunakan untuk menyembuhkan luka. Banyak sekali jenis dari gula yang akan dijelaskan di dalam artikel ini beserta daftar harga gula 1 kg untuk semua jenisnya.

 

Jenis & Merk Gula

Gula terdiri dari beberapa jenis seperti gula merah, gula pasir, gula aren, gula batu, dan lainnya. Jenis dari gula dibedakan atas bahan yang digunakan untuk membuatnya, bahkan rasa manisnya juga berbeda.

Masing-masing jenis memiliki cita rasa dan bentuk yang berbeda, sehingga tidak bisa disamakan antara jenis gula  yang satu dengan jenis gula lainnya. Harga gula 1 kg setiap jenis juga berbeda, beriku ini ulasan lengkap harga gula 1 kg untuk semua jenis.

 

Gambar Gula Pasir

gambar gula pasir
gambar gula pasir

 

Harga Gula Merah 1 Kg

Gula merah atau sering disebut sebagai gula aren merupakan gula yang berwarna merah kecoklatan dan bentuknya padat, biasanya gula merah ini sering dicampur sebagai bumbu dalam masakan atau sebagai pemanis dalam minuman.

Gula ini sendiri terbuat dari nira atau cairan yang dikeluarkan oleh pohon aren atau kelapa, kemudian cairan ini dimasak dan dipadatkan dengan cara dicetak. Rasa manis gula ini sangat khas, dimana gula ini juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan karena mengandung banyak nutrisi dan vitamin yang baik bagi tubuh.

Harga Gula Merah 1 Kg
harga gula merah 1 kg 2022

Berbeda dengan gula lainnya seperti gula pasir, bentuk dari gula merah ini berbeda-beda tergantung cetakan yang digunakan. Hal inilah yang membuat perbedaan harga  antara gula merah 1 kg dengan harga gula pasir 1 kg gulaku maupun jenis gula lainnya.

Gula merah berbentuk dakon biasanya dihargai sekitar Rp. 11.900 perkilo, bentuk koin dihargai sekitar Rp. 11.800 perkilo, bentuk batok dihargai sekitar Rp. 11.600 perkilo, dan bentuk baterai dihargai sekitar Rp. 12.800 perkilonya.

 

Harga Gula Pasir Gulaku 1 Kg

Gula pasir juga merupakan salah satu bahan yang biasa ditambahkan ke makanan dan minuman, dimana gula ini akan memberikan rasa manis dan gurih. Gula sendiri merupakan suatu karbohidrat yang beRp.eran sebagai sumber energi, sehingga gula ini menjadi salah satu komoditas perdagangan utama.

Gula pasir sendiri dibuat dari sari tebu yang dimasak menjadi bentuk kristal kecil seperti pasir, bentuknya yang tetap ini membuat harganya tidak dipengaruhi oleh bentuk lagi seperti gula merah sebelumnya.

Harga Gulaku 1 Kg
Gulaku 1 Kg

Harga gula pasir biasanya ditentukan dan dipatok oleh pedagang sendiri, sedangkan Pemerintah sendiri sudah mematok harga gula 1 kg tertinggi dari gula pasir adalah Rp. 12.500.

Namun pada kenyataannya bisa diketahui bahwa harga gula pasir ini tidak tetap untuk setiap tempat seperti harga gula pasir 1 kg Jogja sekitar Rp. 8.900 sampai dengan Rp. 11.500, sedangkan harga gula pasir 1 kg di Jakarta sekitar Rp. 11.500 sampai dengan Rp. 13.000 perklonya.

Memang harga gula 1 kg di Jakarta lebih mahal dibandingkan dengan harga gula pasir 1 kg Jogja, hal ini dikarenakan harga bahan pangan di Jogja memang lebih murah dibandingkan dengan Jakarta.

Tentunya akan lebih murah jika anda membelinya dari pabrik langsung, hal ini dikarenakan harga gula pasir dari pabrik biasanya disesuaikan dengan kesepakatan dengan distributor.

Terlebih jika anda membeli dalam jumlah besar, misalnya seperti harga gula pasir 1 karung yang hanya Rp. 400.000 dengan berat sekitar 50 kg.

Namun jika anda membelinya eceran sepert misalanya ¼ kg, maka harga gula pasir ¼ kg biasanya lebih mahal tergantung ketentuan dari penjual. Ada pula produk gula pasir yang dijual di pasaran seperti gulaku, dimana harga gulaku 1 kg sekitar Rp. 20.000 sampai dengan Rp. 35.000.

 

Harga Gula Jagung 1 kg

Belum banyak yang mengenal gula jagung, hal ini dikarenakan gula ini memang dikhususkan bagi mereka yang menderita diabetes. Rasa dari gula ini juga tidak terlalu manis, karena kadar gulanya hanya sedikit.

Merk gula jagung yang dapat anda temukan di pasaran adalah Tropicana Slim, dimana merk ini juga menawarkan berbagai takaran yang tepat untuk anda.

Harga Gula Jagung
Gula Jagung

Harga gula jagung ini tergantung dari kemasan yang anda pilih, dimana harga terkecil dari kemasan Tropicana slim sekitar Rp. 15.000.

Beberapa jenis gula yang disebutkan di atas hanyalah sebagian kecil dari jenis gula yang ada di dunia, namun ketiga jenis gula tersebut merupakan gula yang paling sering dikonsumsi.

Informasi mengenai harga gula 1 kg tersebut juga tidakla pasti, karena harga gula bisa saja berubah sesuai dengan pasar.

 

Daftar Harga Gula Pasir 1 kg Hari ini 2023

Jenis Harga Gula 1 kg
 Fs Gula Pasir Premium Kuning.  IDR    12.500.
 Larisst Gula Pasir Premium Kuning.  IDR    12.500.
 Larisst Gula Pasir Premium Putih.  IDR    12.500.
 Indomaret Gula Pasir Premium Kuning.  IDR    12.500.
 Indomaret Gula Pasir Premium Putih.  IDR    12.500.
 Gulaku Gula Tebu Premium Putih.  IDR    12.500.
 Rose Brand Gula Pasir Premium Putih.  IDR    13.800.
 GMP Gula Pasir.  IDR    13.800.
 Rose Brand Tebu Gula Pasir. IDR    20.500.
 Gula Merah / Aren.  IDR           11.000.

 

Manfaat Gula Pasir

sumber karbohidrat yang sering digunakan dalam masakan dan minuman untuk memberikan rasa manis. Selain memberikan rasa manis pada makanan dan minuman, gula pasir juga memiliki beberapa manfaat bagi tubuh manusia, di antaranya:

  1. Sumber energi, Gula pasir adalah sumber energi yang cepat dan mudah diserap oleh tubuh. Karbohidrat dalam gula pasir diubah menjadi glukosa oleh tubuh dan digunakan sebagai sumber energi untuk aktivitas sehari-hari.
  2. Meningkatkan mood, Konsumsi gula pasir dapat meningkatkan produksi serotonin, yaitu neurotransmitter yang membantu meningkatkan mood dan mengurangi stres.
  3. Memperbaiki kinerja otak, Glukosa yang dihasilkan dari gula pasir dapat membantu meningkatkan kinerja otak, termasuk meningkatkan konsentrasi dan memori.
  4. Menjaga kesehatan jantung, Konsumsi gula pasir dalam jumlah yang moderat dapat membantu menjaga kesehatan jantung. Studi menunjukkan bahwa mengonsumsi gula pasir dengan jumlah yang tepat dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung dan stroke.

Namun, konsumsi gula pasir yang berlebihan dapat menyebabkan masalah kesehatan, seperti obesitas, diabetes, dan masalah kesehatan gigi. Oleh karena itu, konsumsi gula pasir sebaiknya dalam jumlah yang moderat dan seimbang dengan kebutuhan energi tubuh.

 

Jenis Gula Pasir

Gula pasir atau sukrosa merupakan gula alami yang dihasilkan dari tebu atau bit gula. Meskipun terlihat sama, gula pasir yang dijual di pasaran dapat dibedakan berdasarkan proses produksinya dan asalnya. Berikut adalah beberapa jenis gula pasir yang umum dijual di pasaran:

Gula pasir putih

Gula pasir putih adalah jenis gula pasir yang paling umum dan paling banyak digunakan dalam masakan dan minuman. Gula pasir putih ini dihasilkan dari proses rafinasi pada tebu atau bit gula.

Gula pasir coklat

Gula pasir coklat dihasilkan dari proses rafinasi pada bit gula merah. Warna coklat pada gula pasir ini berasal dari kandungan gula alami dalam bit gula merah yang tidak sepenuhnya dihilangkan selama proses produksi.

Gula pasir icing

Gula pasir icing atau gula halus adalah gula pasir yang sangat halus dan dihasilkan dari penggilingan gula pasir putih atau gula pasir coklat. Gula pasir ini umumnya digunakan dalam pembuatan kue, roti, dan pastry untuk membuat glasir atau taburan.

Gula pasir unrefined

Gula pasir unrefined atau gula pasir mentah adalah jenis gula pasir yang belum melalui proses rafinasi sepenuhnya. Gula pasir ini memiliki kandungan mineral dan nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan gula pasir putih.

Gula pasir turbinado

Gula pasir turbinado atau gula pasir raw adalah gula pasir yang melalui proses sedikit rafinasi. Gula pasir ini memiliki kandungan gula alami dan nutrisi yang lebih banyak dibandingkan dengan gula pasir putih.

Pemilihan jenis gula pasir yang tepat dapat membantu meningkatkan rasa masakan dan minuman yang kita buat. Namun, konsumsi gula pasir sebaiknya dalam jumlah yang moderat dan seimbang dengan kebutuhan energi tubuh.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *