Harga Scrabble

Harga Scrabble

Harga Scrabblepapan mainan sangat beragam di toko. Bingung mencari permainan papan yang dapat dimainkan bersama keluarga dan teman yang tidak hanya asik tapi juga edukatif? Scrabble adalah rekomendasi permainan terbaik untuk Anda.

Scrabble merupakan permainan papan untuk menyusun kata dalam bahasa Inggris sebanyak-banyaknya secara tepat dan mendapatkan poin sesuai dengan aturan permainan.

Harga Scrabble
 Mulai Dari IDR 40.000/Pcs

Biasanya permainan papan Scrabble terdiri atas 4 racks atau wadah menyimpan potongan huruf, 100 potongan huruf, kantong menaruh potongan huruf, papan permainan dan aturan permainan.

Scrabble bisa Anda dapatkan di toko buku, toko permainan, dan lain sebagainya yang harga scrabble di gramedia dan tempat lainya mempunya range harga yang sama.

Permainan Scrabble ini tentunya menjadi medium permainan untuk santai bersama keluarga dan teman dan mengajarkan pemain untuk lebih kritis dalam merangkai kata dalam bahasa Inggris. Kenalilah lebih dekat varian dan harga scrabble terbaik di artikel ini.

 

Eksplanasi Karakteristik dan Harga Produk Scrabble

Scrabble merupakan permainan papan yang berjenis menyusun kata dalam bahasa Inggris yang dapat dimainkan 2 atau 4 orang yang mana para pemain mendapatkan poin sesuai dengan keping huruf yang disusun di papan permainan.

Permainan ini sangat cocok untuk anak 6 tahun keatas untuk belajar huruf dan kata dalam bahasa Inggris maupun sebagai medium untuk bersantai dan berinteraksi bersama kawan dekat maupun keluarga.

Pada informasi di bawah ini akan dijelaskan secara mendalam terkait varian dan harga produk Scrabble yang baik untuk kebutuhan Anda, berikut ini informasinya.

Selami Informasi Lengkap Varian dan Harga Produk Scrabble

– Varian Produk Scrabble Original Trickster

Daftar harga scrabble dan varian pertama yang akan kita bahas adalah Scrabble jenis AA Toys Original Trickster. Produk scrabble dengan harga mainan scrabble yang terjangkau sekitar Rp. 150.000,- terdiri atas 100 keping huruf, 12 kartu kalimat, 1 papan permainan, 4 racks, 1 kantong keping huruf, dan 1 instruksi.

Harga Scrabble Original Trickster
Scrabble Original Trickster

Permainan ini dapat dimainkan oleh 2-4 orang yang sudah berstAndar SNI  dan bermanfaat untuk melatih logika dan sikap kritis pemain untuk mengetahui serta secara strategis menyusun huruf dalam bahasa Inggris.

 

– Varian Produk Scrabble Original Trickster 2 in 1 Original

Produk scrabble selanjutnya datang kembali dari jenis AA Toys yakni seri original Trickster 2 in 1 original yang memiliki harga scrabble game yang tidak jauh berbeda dengan seri sebelumnya yakni sekitar Rp. 160.000,-.

Hal yang membedakan dari seri sebelumnya adalah jumlah kartu kalimat dan poin khusus berjumlah 20. Dan keping huruf ditambah sekitar 150.

Papan permainan dengan harga scrabble murah ini juga mengalami perubahan yang dapat digunakan untuk permainan biasa maupun permainan strategi penyusunan kata tertentu.

 

– Varian Produk Scrabble Magnet AL-051

Produk scrabble seri ini yang memiliki harga scrabble magnet yang murah dan terjangkau sekitar Rp. 85.000,- ini memiliki kelebihan papan permainan dan keping huruf yang dilengkapi magnet.

Harga Scrabble Magnet AL-051
Scrabble Magnet AL-051

Secara kuantitas produk jenis ini tetap sama seperti original trickster berjumlah 100 keping huruf, 1 kantong keping huruf, 4 racks, 1 papan permainan, dan instruksi permainan.

Produk scrabble dengan harga scrabble bahasa Inggris yang terjangkau ini memiliki kelebihan tidak mudah jatuh dan tercecer kemana-mana.

 

– Varian Produk Scrabble Moreno Original

Produk jenis sudah dijual diseluruh dunia bahkan di Malaysia dengan harga scrabble di Malaysia dan negara lainya yang tidak jauh berbeda.

Produk jenis ini memiliki kuantitas yang sama namun dengan perbedaan desain modern yang atraktif dan membuat nyaman pemain. Produk jenis ini memiliki harga yang terjangkau sekitar Rp. 100.000,- per pembelian setiap produknya.

 

– Varian Produk Scrabble Original Marlow Jean

Produk scrabble jenis yang terakhir akan kita bahas adalah original marlow jean adalah versi original yang lama dan mempunyai harga scrabble yang terjangkau sekitar Rp. 112.900.

Produk scrabble ini belum disertai dengan fitur magnet sehingga tidak bisa melekat kuat antara keping huruf dan papan permainan.

Permainan scrabble dengan harga scrabble yang terjangkau sudah didesain secara ciamik untuk dapat dimainkan dengan fun dan playful oleh 2-4 orang dengan disertai 4 racks, 100 keping huruf, 22 kartu trick, 12 kartu huruf, 1 wadah huruf, 1 papan permainan, dan 1 instruksi permainan.

Sekian informasi terkait varian dan harga scrabble terbaik yang kami sajikan dalam informasi diatas. Varian papan permainan scrabble. Dan yang di jual di dunia yang terjangkau bagi para penikmat permainan papan.

Semoga informasi di atas ini dapat menjadi referensi Anda untuk mendapatkan permainan scrabble dengan kualitas terbaik dan harga yang terjangkau, selamat bermain!

 

Daftar Harga Scrabble 2023

Jenis Scrabble Harga Scrabble 2023
Scrabble Original Mainan Edukasi.  IDR       92.500.
Permainan Scrabble + Cara Bermain Bahasa Indonesia.  IDR       40.000.
Scrabble Original Murah Import.  IDR     120.000.
Mainan Scrabble Original Mini.  IDR       49.000.
Scrabble Trickster Atau Original.  IDR       85.000.
Board Game Scrabble Travel – Original By Mattel.  IDR     198.000.

 

Cara Bermain Scrabble

permainan papan yang dimainkan dengan membuat kata-kata dari potongan huruf yang diletakkan di atas papan permainan. Berikut adalah cara bermain Scrabble:

  1. Siapkan papan permainan, Siapkan papan permainan Scrabble dan letakkan di atas meja. Kemudian, acak potongan huruf di dalam tas dan ambil tujuh potongan huruf untuk dimainkan.
  2. Buat kata-kata, Buat kata-kata dengan menggunakan potongan huruf yang Anda dapatkan dan letakkan di atas papan permainan. Potongan huruf harus diletakkan secara horizontal atau vertikal dan harus terhubung dengan kata-kata yang sudah ada di papan permainan.
  3. Hitung skor, Setiap potongan huruf memiliki skor yang berbeda-beda. Hitunglah skor dari kata-kata yang Anda buat dengan menjumlahkan skor dari potongan huruf yang digunakan. Skor ekstra juga dapat didapatkan dengan meletakkan kata-kata di atas kotak ganda atau tiga kali ganda.
  4. Isi kembali rak huruf, Setelah membuat kata-kata dan menghitung skor, ambil potongan huruf baru dari dalam tas untuk mengisi kembali rak huruf Anda hingga tujuh potongan huruf.
  5. Lanjutkan bermain, Lanjutkan bermain dengan membuat kata-kata baru dan mencoba memanfaatkan kata-kata yang sudah ada di papan permainan untuk mendapatkan skor yang lebih tinggi.
  6. Selesaikan permainan, Permainan berakhir saat salah satu pemain tidak dapat lagi menarik potongan huruf dari tas atau tidak dapat lagi membuat kata-kata yang sah. Hitunglah skor dari masing-masing pemain dan pemain dengan skor tertinggi adalah pemenangnya.

Demikian cara bermain Scrabble. Scrabble dapat dimainkan oleh dua hingga empat orang dan merupakan permainan yang mengasah kreativitas dan kemampuan berbahasa Inggris.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *